Manchester United Berhasil Singkirkan Fullham

FA Cup137 Views

Sundul.id berhasil singkirkan Fullham pada babak perempat final. Laga itu tersaji di Old Trafford, Minggu 19 Maret 2023. taklukkan Fullham dengan skor 3-1.

Lewat kemenangan ini, berhasil singkirkan Fullham dari babak perempat final . Selain itu, kemenangan atas Fulham juga mengantarkan ke semifinal Piala FA. Prediksi dan live skor kunjungi situs88judi.com

berpotensi berjumpa Brighton, atau , atau tim divisi dua Sheffield United, yang akan ditentukan dalam drawing.

Sebenarnya, yang curi start unggul lebih dulu adalah Fullham. Namun, nampaknya The Red Devil tak tinggal diam. Dengan mengejar ketertinggalan, anak didik berhasil buktikan kualitasnya.

Jalannya Pertandingan

Babak Pertama

Di menit-menit awal babak pertama, Manchester United langsung tampil memukau. Di menit ke-10 Manchester United menyerang lewat aksi Marcus Rashford dengan sodoran kepada Wout Weghorst. Sayang sekali penyelesaian Weghorst masih terlalu lemah. Serangan demi serangan The Red Devil luncurkan.Namun tak ada yang berbuah gol.

Sementara, Fullham tak tinggal diam. Anak didik Marco Silva juga padatkan serangan ke lini pertahanan Manchester United. Fulham mengklaim penalti setelah duel Alexander Mitrovic dengan Lisandro Martinez. Namun, wasit tidak menganggapnya sebagai pelanggaran. Pertandingan pun berlanjut.